5 Tips Sukses Membangun Bisnis Start Up

content
Edukasi UMKM

18/03/2022

Kian hari, kian banyak bisnis startup yang bermunculan. Apakah Anda salah satu dari pebisnis startup? Atau mungkin, Anda masih baru memulai bisnis startup? Bagi Anda yang baru memulai bisnis startup, Anda dapat menyimak lima tips sukses membangun bisnis startup di bawah ini.


1. Bangun tim yang solid

Tidak mungkin Anda mendirikan bisnis start up seorang diri. Kalau Anda mendirikannya seorang diri dan mengurus segala sesuatu seorang diri, maka tentu akan repot jadinya. Bisa-bisa, Anda menjadi tidak fokus dalam pengembangan bisnis start up Anda dan hal tersebut nantinya berdampak pada bisnis start up Anda.


Agar bisnis start up Anda dapat berjalan dengan baik dan lancar, Anda tidak boleh bekerja seorang diri. Anda harus memiliki, membangun sebuah tim. Dari mana Anda mendapatkan anggota untuk tim tersebut? Anda dapat merekrut orang-orang yang dekat dengan Anda, misalnya anggota keluarga Anda atau teman dekat Anda.


Ketika tim sudah terbentuk, maka langkah selanjutnya adalah menyatukan visi dan misi. Jangan sampai ada anggota tim yang punya visi dan misi sendiri. Semua anggota tim harus punya visi dan misi yang sama. Setelah menyatukan visi dan misi, maka langkah selanjutnya adalah pembagian tugas atau job description. Ingat, Anda harus adil saat membagi-bagi tugas kepada anggota tim Anda.


2. Jangan cepat puas

Ya, sebagai seorang pebisnis, Anda tidak boleh cepat puas dengan hal yang berhasil Anda capai. Anda harus tetap terus berinovasi guna mengembangkan bisnis Anda. Jika Anda punya sifat cepat puas dengan capaian Anda, Anda akan stagnan alias tidak berkembang.


Demikian pula dengan bisnis start up. Sebagai seorang pebisnis start up, Anda juga tidak boleh cepat puas dengan capaian Anda, misalnya ketika start up Anda sudah sukses. Meskipun sudah sukses, ingat, Anda harus terus mengembangkan diri guna mengembangkan bisnis start up Anda, apalagi bisnis start up mengandalkan teknologi. Oleh karena itu, Anda harus mampu beradaptasi dengan segala perubahan yang terjadi sehingga tidak ketinggalan zaman.


3. Cari investor yang dapat membuat Anda naik kelas

Bisnis start up memang membutuhkan suntikan dana dari investor. Tanpa suntikan dana dari investor, bisnis start up tidak akan berjalan dengan lancar. Oleh sebab itu, suntikan dana dari investor memegang peranan yang sangat penting dalam bisnis start up.


Agar dapat memperoleh suntikan dana dari investor, Anda harus berusaha untuk mencari investor yang mau menyuntikkan dana bagi bisnis start up Anda. Memang tidak mudah mencari investor, akan tetapi bila Anda sungguh-sungguh dan tekun mencarinya, Anda akan memperoleh investor yang tepat.


Mencari investor pun tidak boleh sembarangan. Sebisa mungkin carilah investor yang dapat membuat Anda naik kelas. Maksudnya, carilah investor yang dapat memberikan nilai tambah yang sangat menguntungkan bagi bisnis startup Anda, misalnya memberikan sinergi dengan relasi bisnis dan reputasi yang lebih baik untuk bisnis start up Anda.


4. Carilah mentor

Tips sukses membangun bisnis start up yang keempat adalah mencari mentor. Jika Anda masih pemula, tidak ada salahnya Anda mencari mentor yang dapat membimbing dan menuntun Anda agar Anda tidak salah langkah dalam mengembangkan bisnis start up Anda.


Ketika Anda sudah mempunyai mentor, galilah ilmu sedalam-dalamnya dan sebanyak-banyaknya dari mentor Anda sehingga wawasan Anda tentang bisnis start up bisa berkembang. Ketika bisnis start up Anda sedang tersandung masalah, jangan ragu untuk bertanya dan meminta pendapat dari mentor Anda. Mentor yang baik akan memberikan solusi atas masalah yang Anda hadapi.

Halaman: 2
TAG:
tips
sukses
bisnis
start up

Artikel Lainnya

content
Inspirasi UMKM

20/07/2022

5 Tips agar Bisnis Untung

content
Edukasi UMKM

15/07/2022

6 Tips agar Bisnis Bisa Berkembang

content
Inspirasi UMKM

14/07/2022

6 Tips agar Bisnis Berjalan Lancar

content
Edukasi UMKM

13/07/2022

5 Manfaat Promosi bagi Bisnis

content
Inspirasi UMKM

08/07/2022

5 Tips agar Bisnis Dilirik Investor

content
Inspirasi UMKM

06/07/2022

6 Tips agar Bisnis Bertahan Lama

content
Inspirasi UMKM

30/06/2022

6 Tips Mengembangkan UMKM

content
Inspirasi UMKM

17/06/2022

Meraup Jutaan Rupiah dari Bisnis Warnet

content
Inspirasi UMKM

09/06/2022

Semerbak Mewangi Keuntungan Bisnis Parfum

content
Inspirasi UMKM

29/04/2022

Meraih Sukses dari Bisnis Toko Buku Online

content
Inspirasi UMKM

28/04/2022

Antigagal Berbisnis Hotel

content
Inspirasi UMKM

22/04/2022

Berbisnis Toko Grosir yang Pasti Untung

content
Edukasi UMKM

14/04/2022

5 Pemanfaatan Tanah Kosong untuk Bisnis

content
Inspirasi UMKM

06/04/2022

4 Bisnis yang Menjanjikan pada Ramadan

content
Pasangiklan

29/03/2022

Promo Ramadan Pasangiklan.com

content
Inspirasi UMKM

23/03/2022

5 Tips Mempromosikan Bisnis pada Instagram

content
Inspirasi UMKM

17/03/2022

5 Ide Bisnis Antimainstream

content
Edukasi UMKM

16/03/2022

5 Strategi Promosi Bisnis Kekinian

content
Inspirasi UMKM

10/03/2022

Capai Kesuksesan Berbisnis Rumah Indekos

content
Inspirasi UMKM

09/03/2022

4 Cara Kreatif Memasarkan Produk

content
Edukasi UMKM

24/02/2022

5 Tips Sukses Berbisnis dari Elon Musk

content
Edukasi UMKM

04/02/2022

5 Tips Berbisnis sambil Bekerja

content
Inspirasi UMKM

03/02/2022

6 Tips Sukses Berbisnis dari Jack Ma

content
Pasangiklan

02/02/2022

Promo Imlek Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

27/01/2022

5 Tips Sukses Berbisnis dari Jeff Bezos

content
Edukasi UMKM

26/01/2022

5 Tips Mengembangkan Bisnis Online

content
Inspirasi UMKM

21/01/2022

5 Tips Beriklan pada Instagram

content
Edukasi UMKM

20/01/2022

5 Langkah Persiapan UMKM Go Digital

content
Edukasi UMKM

13/01/2022

6 Tips Berbisnis Bersama Teman

content
Inspirasi UMKM

12/01/2022

5 Tips Melakukan Promosi pada Media Sosial

content
Edukasi UMKM

07/01/2022

6 Tips Berjualan Online

content
Inspirasi UMKM

06/01/2022

7 Tips Melakukan Promosi bagi Bisnis Anda

content
Pasangiklan

05/01/2022

Menjadi Reseller di Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

05/01/2022

5 Tips Memulai Bisnis UMKM

content
Inspirasi UMKM

31/12/2021

6 Tips Berbisnis bagi Pemula

content
Edukasi UMKM

30/12/2021

5 Tips Berjualan bagi Pebisnis UMKM

content
Inspirasi UMKM

29/12/2021

6 Tips Pemasaran bagi Bisnis Anda

content
Edukasi UMKM

24/12/2021

UMKM: Pengertian dan Perannya

content
Pasangiklan

24/12/2021

Iklan TV Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

23/12/2021

Promo Akhir Tahun Pasangiklan.com

content
Inspirasi UMKM

22/12/2021

5 Tips Memulai Bisnis di Masa Pandemi

content
Pasangiklan

22/12/2021

Perbedaan Iklan Baris dan Iklan Kolom

content
Edukasi UMKM

22/12/2021

7 Tips Menjadi Pengusaha Sukses

content
Edukasi UMKM

17/12/2021

10 Manfaat Media Sosial untuk Bisnis

content
Pasangiklan

17/12/2021

Iklan Digital di Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

13/12/2021

Promo Harbolnas 12.12 Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

13/12/2021

Iklan Instagram Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

13/12/2021

7 Rekomendasi Cara Promosi Bisnis

content
Inspirasi UMKM

09/12/2021

7 Ide Bisnis Menarik

Lihat artikel lainnya