Punya Hobi Jalan-Jalan? Yuk, Berbisnis Travel!

content
Inspirasi UMKM

20/04/2022

Kian hari, kian banyak orang yang menekuni dunia bisnis. Bidang bisnis bermacam-macam. Salah satunya bisnis travel. Seperti apa tips berbisnis travel? Simak penjelasan di bawah ini.


1. Pilih jenis usaha travel yang ingin Anda jalankan

Tips berbisnis travel yang pertama adalah memilih jenis usaha travel yang ingin Anda jalankan. Ada banyak jenis usaha travel. Lebih baik Anda memilihnya agar perhatian Anda bisa lebih fokus nantinya dalam menjalankan bisnis Anda sehingga Anda tidak keteteran Dengan lebih fokus, Anda bisa menjalankan bisnis dengan lebih baik. Dengan lebih baik dalam menjalankan bisnis, bisnis Anda pun akan makin lancar nantinya.


Apa saja jenis usaha travel? Ada penjualan tiket pesawat terbang, penjualan tiket kereta api, penjualan tiket bus, penjualan voucer hotel, penjualan paket perjalanan wisata, sewa kendaraan beserta sopir, dan pengurusan visa dan paspor. Memang sangat beragam jenis usaha travel. Dari beragamnya jenis usaha travel tersebut, sebagai langkah awal, Anda lebih baik memilih satu terlebih dahulu. Nanti, kalau bisnis travel Anda sudah berkembang, Anda dapat mencoba jenis usaha travel yang lain.


2. Buat profil bisnis travel Anda

Tips berbisnis travel yang kedua adalah membuat profil bisnis travel Anda. Buatlah profil bisnis travel Anda selengkap, sejelas, dan semenarik mungkin agar menarik konsumen untuk menggunakan jasa bisnis travel Anda. Lagipula, kredibilitas bisnis dipengaruhi oleh profesionalitas pada profil yang tertera. Jadi, ingat, buatlah profil dengan sebagus mungkin. Jangan lupa cantumkan juga kelebihan bisnis travel Anda pada profil bisnis travel yang Anda buat.


Agar makin menarik, lengkapi profil tersebut dengan gambar dan animasi sehingga tidak hanya tulisan. Dengan demikian, konsumen tidak akan merasa bosan membaca profil Anda. Bila Anda tidak bisa menambahkan gambar dan animasi, Anda bisa meminta bantuan kepada kerabat Anda yang jago dalam bidang desain grafis.


3. Petakan lokasi wisata

Khusus bagi Anda yang memilih jenis usaha travel berupa penjualan paket perjalanan wisata, tips ketiga ini sangat penting, yakni memetakan lokasi wisata yang jadi target Anda. Jenis wisata bermacam-macam. Ada wisata alam, wisata sejarah, wisata kuliner, dan wisata buatan manusia, seperti taman hiburan.


Untuk bisa memetakan lokasi wisata, Anda harus tahu dulu wisata jenis apa yang akan Anda geluti. Untuk bisa memilih jenis wisata yang tepat, Anda harus melakukan riset terlebih dahulu. Cobalah melakukan riset kecil-kecilan di sekitar tempat tinggal Anda. Kira-kira, masyarakat di sana suka berwisata ke mana. Dari situ, Anda nantinya dapat membuat paket wisata yang tepat. 


4. Buatlah nama bisnis travel yang mudah diingat

Tips berbisnis travel yang keempat adalah membuat nama bisnis travel yang mudah diingat. Ya, dengan membuat nama bisnis travel yang mudah diingat, besar kemungkinan konsumen selalu mengingat bisnis travel Anda ketika mereka memerlukan hal di bidang travel. 


Nama yang mudah diingat adalah nama yang tidak terlalu panjang, menarik, dan tidak pasaran. Untuk bisa menentukan dengan tepat nama bisnis travel Anda, Anda harus melakukan utak-atik kata selama beberapa kali. Tekunilah proses tersebut hingga Anda bisa menemukan nama yang bagus untuk bisnis travel Anda.


5. Daftarkan merek bisnis travel Anda

Tips berbisnis travel yang terakhir adalah mendaftarkan merek bisnis travel Anda. Mendaftarkan di sini maksudnya adalah mendaftarkannya pada hak kekayaan intelektual (HKI). Dengan demikian, Anda mempunyai kuasa penuh atas merek bisnis travel Anda. 

Halaman: 2
TAG:
tips
bisnis
travel
hobi jalan-jalan

Artikel Lainnya

content
Inspirasi UMKM

20/07/2022

5 Tips agar Bisnis Untung

content
Edukasi UMKM

15/07/2022

6 Tips agar Bisnis Bisa Berkembang

content
Inspirasi UMKM

14/07/2022

6 Tips agar Bisnis Berjalan Lancar

content
Edukasi UMKM

13/07/2022

5 Manfaat Promosi bagi Bisnis

content
Inspirasi UMKM

08/07/2022

5 Tips agar Bisnis Dilirik Investor

content
Inspirasi UMKM

06/07/2022

6 Tips agar Bisnis Bertahan Lama

content
Inspirasi UMKM

30/06/2022

6 Tips Mengembangkan UMKM

content
Inspirasi UMKM

17/06/2022

Meraup Jutaan Rupiah dari Bisnis Warnet

content
Inspirasi UMKM

09/06/2022

Semerbak Mewangi Keuntungan Bisnis Parfum

content
Inspirasi UMKM

29/04/2022

Meraih Sukses dari Bisnis Toko Buku Online

content
Inspirasi UMKM

28/04/2022

Antigagal Berbisnis Hotel

content
Inspirasi UMKM

22/04/2022

Berbisnis Toko Grosir yang Pasti Untung

content
Edukasi UMKM

14/04/2022

5 Pemanfaatan Tanah Kosong untuk Bisnis

content
Inspirasi UMKM

06/04/2022

4 Bisnis yang Menjanjikan pada Ramadan

content
Pasangiklan

29/03/2022

Promo Ramadan Pasangiklan.com

content
Inspirasi UMKM

23/03/2022

5 Tips Mempromosikan Bisnis pada Instagram

content
Edukasi UMKM

18/03/2022

5 Tips Sukses Membangun Bisnis Start Up

content
Inspirasi UMKM

17/03/2022

5 Ide Bisnis Antimainstream

content
Edukasi UMKM

16/03/2022

5 Strategi Promosi Bisnis Kekinian

content
Inspirasi UMKM

10/03/2022

Capai Kesuksesan Berbisnis Rumah Indekos

content
Inspirasi UMKM

09/03/2022

4 Cara Kreatif Memasarkan Produk

content
Edukasi UMKM

24/02/2022

5 Tips Sukses Berbisnis dari Elon Musk

content
Edukasi UMKM

04/02/2022

5 Tips Berbisnis sambil Bekerja

content
Inspirasi UMKM

03/02/2022

6 Tips Sukses Berbisnis dari Jack Ma

content
Pasangiklan

02/02/2022

Promo Imlek Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

27/01/2022

5 Tips Sukses Berbisnis dari Jeff Bezos

content
Edukasi UMKM

26/01/2022

5 Tips Mengembangkan Bisnis Online

content
Inspirasi UMKM

21/01/2022

5 Tips Beriklan pada Instagram

content
Edukasi UMKM

20/01/2022

5 Langkah Persiapan UMKM Go Digital

content
Edukasi UMKM

13/01/2022

6 Tips Berbisnis Bersama Teman

content
Inspirasi UMKM

12/01/2022

5 Tips Melakukan Promosi pada Media Sosial

content
Edukasi UMKM

07/01/2022

6 Tips Berjualan Online

content
Inspirasi UMKM

06/01/2022

7 Tips Melakukan Promosi bagi Bisnis Anda

content
Pasangiklan

05/01/2022

Menjadi Reseller di Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

05/01/2022

5 Tips Memulai Bisnis UMKM

content
Inspirasi UMKM

31/12/2021

6 Tips Berbisnis bagi Pemula

content
Edukasi UMKM

30/12/2021

5 Tips Berjualan bagi Pebisnis UMKM

content
Inspirasi UMKM

29/12/2021

6 Tips Pemasaran bagi Bisnis Anda

content
Edukasi UMKM

24/12/2021

UMKM: Pengertian dan Perannya

content
Pasangiklan

24/12/2021

Iklan TV Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

23/12/2021

Promo Akhir Tahun Pasangiklan.com

content
Inspirasi UMKM

22/12/2021

5 Tips Memulai Bisnis di Masa Pandemi

content
Pasangiklan

22/12/2021

Perbedaan Iklan Baris dan Iklan Kolom

content
Edukasi UMKM

22/12/2021

7 Tips Menjadi Pengusaha Sukses

content
Edukasi UMKM

17/12/2021

10 Manfaat Media Sosial untuk Bisnis

content
Pasangiklan

17/12/2021

Iklan Digital di Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

13/12/2021

Promo Harbolnas 12.12 Pasangiklan.com

content
Pasangiklan

13/12/2021

Iklan Instagram Pasangiklan.com

content
Edukasi UMKM

13/12/2021

7 Rekomendasi Cara Promosi Bisnis

content
Inspirasi UMKM

09/12/2021

7 Ide Bisnis Menarik

Lihat artikel lainnya